BIODATA DAN FAKTA LENGKAP MEMBER JBJ
Noh Tae Hyun
Nama Asli : Noh Taehyun (노태현)
Nama Panggung : Taehyun (태현) (Kid Monster)
Nickname : KIMON (키몬)
Tanggal Lahir : 15 Oktober 1993
Tempat Lahir : Seoul, Korea Selatan
Posisi : Leader, Main Dancer, Lead Vocal, Rap
Tinggi : 168 cm
Berat : 59 kg
Tipe Darah : A
Zodiak : Libra
Agensi : Star Crew Entertainment
Grup : HOTSHOT
Instagram : @roh_taehyun
Fakta Taehyun JBJ :
- Taehyun lahir di Seoul
- Dia memilki kakak perempuan
- Pendidikan: Korea Art High School
- Taehyun debut bersama HOTSHOt pada tahun 2014
- Dia pernah tergabung dengan kelompok Hip Hop bernama “Monster Woo Fam”
- Tampil di MV Rude Paper “fight Like the Lion”
- Dia biasa dipanggil dengan nama KIMON (Kid Monster)
- Makanan favorit: Ayam
- Hobi: Menonton film (dia mengatakan dia mencoba menonton film dengan bahasa yang berbeda tanpa menggunakan subtitel)
- Dia pernah menjalani pelatihan di YG Entertainment
- Taehyun bisa bahasa Inggris, Jepang dan Mandarin
- Saat bahagia dalam hidupnya ketika pertama kali debut
- Dia dan Sungwoon mengikuti program tv Produce 101 Season 2
- Secara keseluruhan dia berada diperingkat 25 dengan jumlah vote sebanyak 143.523
- Di Produce 101, ia pernah berada di tim 2PM – 10 out of 10, Ed Sheeran – Shape of You dan It’s Show Time
- Pada bulan Juli 2017, secara resmi ia menggunakan nama aslinya sebagai nama panggungnya dan dia tidak lagi menggunakan nama panggung “Kid Monster”
- Dia bersahabat dengan Hyeran (Brave Girls) karena keduanya dulunya adalah teman sekolah
- Dia suka menonton program kuliner
- Dia jago Krumping Dance
- Taehyun mengatakan ia tidak nyaman di dorm karena Sanggyun selalu bertelanjang dada
- Taehyun berbagi kamar dengan Donghwan
- Taehyun dan Sanggyun alergi terhadap kucing. Awalnya mereka tidak tahu mereka alergi terhadap kucing sampai akhirnya bertemu dengan kucing Yongguk
Takada Kenta
Nama Asli : Takada Kenta (타카다 켄타)
Nama Korea : Go Geon Tae (고건태)
Tanggal Lahir : 10 Januari 1995
Tempat Lahir : Fujioka, Jepang
Posisi : Main Vocal, Lead Dancer
Tinggi : 173 cm
Berat : 56 kg
Tipe Darah : B
Zodiak : Capricorn
Agensi : Star Road Entertainment
Instagram : @rkm0855
Fakta Takada Kenta JBJ :
- Takada Kenta berasal dari Fujioka, Prefektur Gunma, Jepang
- Pendidikan: Gunma Fujioka Kita High School
- Dia menjalani pelatihan selama 1 tahun 6 bulan ketika berpartisi di Produce 101
- Dia memiliki tato di pergelangan kakinya berbentuk bintang
- Hobi: Membaca buku, mendengarkan musik
- Dia adalah mantan peserta Produce 101 Season 2
- Di PD101 S2, berada di peringkat 24
- Takada Kenta merupakan satu-satunya peserta yang berasal dari Jepang yang mengikuti Produce 101 Season 2
- Dia pernah berada di tim Infinite – Be Mine, BTS Spring Day dan Knock/(노크) – Open Up (열어줘)
- Saat di PD101, Kenta berada di tim “Open Up”. Tim atau grup tersebut mendapat peringkat pertama dan berhasil tampil di Mcountdown meskipun saat itu ia tereliminasi
- Takada kenta pernah mengisi soundtrack untuk drama The Guardian berjudul “Wanna be with you” dan drama Lovers in Bloom dengan judul “Let’s Love”
- Dia adalah fanboy Teen Top dan anggota favoritnya adalah Ricky
- Dia pernah mengahadiri konser Beast (sekarang Highlight) yang sedang konser di Jepang
- Dia dipanggil dengan sebutan “Sexy cutie Kenta”
- Kenta pecinta kucing
- Dia bisa tahu koreografi dari girl grup kpop
- Kenta berbagi kamar dengan Sanggyun
- Ketika lagu Despacito dimainkan, dia akan menari dimana dan kapan saja
- Kenta mengatakan bahwa Sanggyun adalah orang yang paling banyak mengajarinya tentang kehidupan di Korea
Kim Sang Gyun
Nama Asli : Kim Sang Gyun (김상균)
Nama Panggung : A-TOM (아톰) / Sang Gyun (상균)
Tanggal Lahir : 23 Mei 1995
Tempat Lahir : Gwangju, Korea Selatan
Posisi : Main Rapper
Tinggi : 178 cm
Berat : 65 kg
Tipe Darah : O
Zodiak : Gemini
Grup : Topp Dogg
Agensi : Hunus Entertainment
Instagram : @8eomatom
Fakta Kim Sang Gyun :
- Kim Sang Gyun lahir di Gwangju, Korea Selatan
- Keluarga: Ayah, Ibu, Adik laki-laki
- Dia adalah anggota dari boy grup Topp Dogg yang debut pada tahun 2013
- Dia adalah anggota ke tujuh Topp Dogg yang terungkap
- Dia merupakan mantan trainee Big Hit Entertainment, dia hampir debut dengan RM (rap Monster) tapi rencana tersebut beruvah
- Nickname : Broccoli (The Beat era), Tommy
- Hobi: Mendengarkan musik, bermain sepak bola
- Bahasa: Korea dan inggris (fasih)
- Dia pernah menjadi backdancer EvoL
- Jika tidak menjadi penyanyi, dia ingin berkecimpung di dunia fashion
- Dia menjalani pelatihan sejak kelas 2 SMA sebelum akhirnya debut bersama Topp Dogg
- Anggota Topp Dogg mengatakan, dia tidak suka bangun tidur pada pagi hari
- Dia pernah berkolaborasi dengan Hyomin (T-ARA) saat Hyomin promosi lagu “Nice Body”
- Dia pernah mengikut Show Me The Money 5 (2016)
- Pada bulan Februari 2017, Ia menyatakan hiatus untuk sementara di Topp Dogg karena mengikuti Produce 101 Season 2
- Dia adalah satu-satunya anggota Topp Dogg yang ikut Produce 101 Season 2
- Di Produce 101, dia tereliminasi di episode 10
- Secara keseluruhan, ia berada diperingkat 26 dengan total vote 140.890
- Di Produce 101, ia pernah berada di tim SHINee – Replay, SMTM – I’m Not The Person Used To Know dan It’s – Show Time
- Anggota lain mengatakan Sanggyun adalah anggota yang memilki badan terbaik di JBJ
- Dia berbagi kamar dengan Kenta
- Sanggyun pernah berkolaborasi dengan Kim So Hee (ELRIS) di lagu Childlike yang dirilis pada bulan Desember 2017
Kim Yong Guk
Nama Korea : Kim Yong Guk (김용국)
Nama : Jin Longguo (金龙国)
Nama Panggung : Longguo (용국)
Tanggal Lahir : 2 Maret 1996
Tempat Lahir : Provinsi Jilin, Cina
Posisi : Main Vocal
Tinggi : 178 cm
Berat : 57 kg
Tipe Darah : A
Zodiak : Pisces
Agensi : Choon Entertainment
Grup : LONGGUO & SHIHYUN
Instagram : @catsgoesmeow_
Fakta Longguo JBJ :
- Kim Yong Guk berasal dari Cina
- Keluarga: Ayah, Ibu, Kakek, Nenek
- Bahasa: Mandarin (fasih), korea, inggris
- Nickname: Kol-guk dan Yoang-ta-mong
- Dia pindah ke Korea ketika umurnya 19 tahun dan mengikuti audisi untuk LOEN Entertainment
- Hobi: Bermain game, tidur dan menonton film
- Warna favorit: Hijau, tapi kebanyakan pakainya berwarna hitam
- Panutan: Crush
- Dia menjalani pelatihan selama 1 tahun 6 bulan ketika mengikuti Produce 101
- Dia meraih popularitas setelah mengikuti Produce 101 Season 2
- Secara keseluruhan ia berada diperingkat 21 dengan jumlah vote 184.303
- Di Produce 101, Longguo pernah tergabung dalam tim BTS – Boy In Luv, Jung Seung Hwan – If It Was You dan Knock/(노크) – Open Up (열어줘)
- Dia suka bermain games, terutama Overwatch
- Dia suka merawat kucing dan ia menganggapnya hobi. Dia memiliki kucing yang diberi nama Tolbi dan Rcy
- Sebelum debut bersama JBJ, ia terlebih dahulu debut sebagai duo bersama Sihyun dengan lagu “The.the.the” pada 31 Juli 2017
- Longguo tidak suka dengan serangga dan hantu
- Barang paling berharga miliknya adalah ponselnya
- Longguo berbagi kamar dengan Hyunbin
- Dia memilki tato bertuliskan “Life is music”
Kwon Hyun Bin
Nama Asli : Kwon Hyun Bin (권현빈)
Nama Panggung : Hyun Bin (현빈)
Tanggal Lahir : 4 Maret 1997
Tempat Lahir : Korea Selatan
Posisi : Lead Rapper
Tinggi : 187 cm
Berat : 66 kg
Tipe Darah : B
Zodiak : Pisces
Agensi : YGK+
Instagram : @komurola
Fakta Hyun Bin JBJ :
- Hyunbin awalnya dikenal sebagai model
- Pendidikan: Apgujung High School, Seokyeong University
- Bahasa: Korea, Jepang (fasih) dan Inggris
- Hobi: Membaca dan mengunggah foti atau gamabr ke sosial media
- Keahlian: Akting dan membuat lirik rap
- Panutan: G-Dragon dan Cha Seung Won
- Dia kidal
- Dia adalah member tertinggi di JBJ
- Dia adalah mantan peserta Produce 101 Season 2
- Dia menjalani pelatihan selama 3 bulan sebelum Produce 101 dimulai
- Dia tereliminasi di episode 10
- Secara keseluruhan ia berada di peringkat 22 dengan total vote 160.693
- Saati di Produce 101, ia pernah berada di tim Super Junior – Sorry Sorry, I.O.I – Downpour dan 월하소년 - I Know You Know
- Kwon Hyun Bin pernah tinggal di Jepang dan tergabung dalam tim basket bernama Code One
- Saat masih SMA, Kwon Hyun Bin adalah atlet Anggar di sekolahnya dan pernah berkompetisi di luar negeri
- Hyunbin berbagi kamar dengan Logguo
- Hyunbin memulai bermain drama berjudul “Borg Mom” dan “Part-Time Idol” (2017)
- Hyunbin pernah mendapat penghargaan dari Instagram Korea Awards untuk kategori “2017 Most Grown Award”
Kim Dong Han
Nama Asli : Kim Dong Han (김동한)
Nama Panggung : Dong Han (동한)
Tanggal Lahir : 3 Juli 1998
Tempat Lahir : Daegu, Korea Selatan
Posisi : Maknae, Lead Vocal, Lead Dancer
Tinggi : 181 cm
Berat : 67 kg
Tipe Darah : O
Zodiak : Cancer
Agensi : OUI Entertainment
Instagram : @don9_han
Fakta Dong Han JBJ :
- Kim Dong Han lahir di Daegu, Korea Selatan
- Dia mulai dikenal sejak mengikuti Produce 101 Season 2
- Secara keseluruhan, Kim Dong Han berada diperingkat 29 dengan jumlah vote 120.594
- Di Produce 101, Kim Dong Han pernah berada di tim EXO – Call Me Baby, Ed Sheeran – Shape of You dan월하소년 - I Know You Know
- Dia menjalani pelatihan selama 1 tahun 6 bulan ketika berpartisipasi di Produce 101
- Dia tergabung dalam grup coverdance bernama “The Face” sebelum akhirnya bergabung dengan grup dance “D.O.B”
- Keahlian: Aikido dan membuat cover dance
- Hobi: Akting menonton film dan drama
- Panutan: Jungkook BTS
- Teman terbaik: Takada Kenta
- Dia member tertinggi ke dua di JBJ
- Sekilas dia mirip dengan yugyeom GOT7
- Dia suka menyentuh bagian belakang member JBJ
- Dia merupakan penggemar BTS
- Donghan berteman dengan Jibeom Golden Child
- Donghan tidak suka kacang
- Dia sering menonton acara variety show
- Donghan tidak suka diganggu ketika sedang makan
- Dia mengagumi Eun Seo Cosmic Girls
- Donghan berbagi kamar dengan Taehyun
- sumber






Komentar
Posting Komentar